12 Maret 15 lalu saya dan saudara saudara saya pergi ke
Kidzania Indonesia di Pasific Place. Saya menggunakan akomondasi umum yaitu
kereta listrik (KRL) dan taksi. Perjalanan ini dikhususkan untuk Kirana (adik
perempuana saya) yang habis berulang tahun.
Kidzania merupakan tempat bermain yang sangat baik dan bagus
untuk mengembangkan pola pikir setiap anak. Kidzania memiliki fasilitan yang
baik seperti, ruang khusus untuk bayi, air mineral gratis, dan setiap tempat
merupakan aman bagi anak anak. Karena di Kidzania setiap anak yang berumur 4
thn- 16 thn dilatih untuk bekerja untuk mendapatkan Kidzoz(matauang kidzania).
Harga tiket masuk KIDZANIA sudah mencakup seluruh aktifitas yang ada di KIDZANIA
Harga tiket masuk termasuk:
- Seluruh aktifitas yang ada di dalam KIDZANIA
- Gelang pengaman
- Boarding pass
- Cek senilai 50 KIDZOS (khusus untuk tiket anak)
USIA | SENIN - KAMIS Durasi 7 Jam:09.00-16.00WIB |
|
Batita | 2 - 3 | Rp. 50.000 ,00 |
Anak | 4 - 16 | Rp. 130.000 ,00 |
Dewasa | 17 - 64 | Rp. 90.000 ,00 |
Senior | > 65 | Rp. 0 (jika membawa 2 anak 4-16 tahun, atau balita 2-3 tahun, harus membawa KTP, tiket hanya dapat di ambil di Counter Airport di hari H) |
USIA | JUMAT Sesi I:09.00-14.00 WIB Sesi II:15.00-20.00 WIB |
SABTU - MINGGU Sesi I:09.00-14.00 WIB Sesi II:15.00-20.00 WIB |
MASA LIBURAN Sesi I:09.00-14.00 WIB Sesi II:15.00-20.00 WIB |
|
Batita | 2 - 3 | Rp. 50.000 ,00 | Rp. 50.000 ,00 | Rp. 100.000 ,00 |
Anak | 4 - 16 | Rp. 130.000 ,00 | Rp. 200.000 ,00 | Rp. 200.000 ,00 |
Dewasa | 17 - 64 | Rp. 90.000 ,00 | Rp. 100.000 ,00 | Rp. 200.000 ,00 |
Senior | > 65 | Rp. 0 (jika membawa 2 anak 4-16 tahun, atau balita 2-3 tahun, harus membawa KTP, tiket hanya dapat di ambil di Counter Airport di hari H) |
Rp. 0 (jika membawa 2 anak 4-16 tahun, atau balita 2-3 tahun, harus membawa KTP, tiket hanya dapat di ambil di Counter Airport di hari H) |
Rp. 0 (jika membawa 2 anak 4-16 tahun, atau balita 2-3 tahun, harus membawa KTP, tiket hanya dapat di ambil di Counter Airport di hari H) |
- Seluruh aktifitas yang ada di dalam KIDZANIA
- Gelang pengaman
- Boarding pass
- Cek senilai 50 KIDZOS (khusus untuk tiket anak)
Pada Kidzania di bagi menjadi 9 wilayah :
1.
Layanan :
- PemadamKebakaran,
- Polisi &Penjara,
- PembersihSepatu,
- PusatChiropractic dipersembahkan oleh Salonpas,
- Rumah Sakit disponsori oleh Pocari Sweat,
- Dokter Gigi disponsori oleh Pepsodent,
- RuangPerawatan Bayi disponsorioleh Pigeon,
- Bank disponsori oleh BCA,
- Farmasi disponsori oleh Dexamedica,
- PembersihJendela,
- Pengadilan, InteriorDesign Studio Nippon Paint Indonesia,
- Pusat Distribusi Kidzania,
- Jasa Keamanan& Deposito Prudential.
2.
Tempat Tinggal :
3.
Budaya :
5.
Industri :
6.
Media :
8.
Retail :
9.
Transportasi :
- Transportasi Publik dipersembahkan oleh Big Bird,
- Airport dipersembahkan oleh Garuda Indonesia,
- Dealer Mobil dipersembahkan oleh Honda,
- Bengkel Mobil disponsori oleh Dunlop,
- Safety Riding School disponsori oleh Kawasaki,
- Rental Mobil disponsori oleh Honda,
- SPBU disponsori oleh Pertamina,
- PusatPemesanan Taxi disponsorioleh Blue Bird.
Pertama masuk Kirana, harus menukarkan cek 50 kidzoz di bank BCA sebagai modal awal memulai kamuflase kehidupan di kidzania. Setelah itu mulai lah bekerja. Pekerjaan di Kidzania ini ada sekitar 100 pekerjaan dengan kelas umur masing masing. Kebetulan Kirana baru berulang tahun ke 5 tahun. Sehingga suadh dapat beberapa pekerjaan sedangkan adiknya Satya baru berumur 3 tahun sehingga hanya ditempat tertentu untuk bekerja. Satya hanya dapat bekerja di dapur kidzania, livingroom urbano, disco, rumah kaca dan untuk yang lainya dia hanya boleh masuk ketika Kidzania memilikin quota pengunjung di bawah 700 orang. Sedangkan kakak Kirana sedang asik menjadi perawat bayi, dan bermain drama “Peterpan”. Karena setiap proses permainan memiliki waktu yang 20 menit hingga 30 menit. Kirana berputar putar di kidzania yang cukup luas menurud saya dengan wajah yang terkesan. Taksi dan bus yang ukurannya kecil khusus untuk anak anak sungguh membuat saya dan adik saya sejenak bengong. Dan terakhir untuk menutup kesenangan mereka saat detik detik terakhir Kirana dan Satya masuk ke pabrik coklat. Lucunya mereka saat membuat coklat silverqueen.
" terima kasih kakak, nana senang sekali, lain kali kalo nana udah bisa baca kaka ajak kirana agi sama adek satya ke sini ya.." ujar bahagia kirana.. sungguh membuat saya terharu.